Siap Berikan Pembinaan Lanjutan, Lapas Karanganyar Terima 29 Narapidana Dari Lapas Pemuda Madiun

    Siap Berikan Pembinaan Lanjutan, Lapas Karanganyar Terima 29 Narapidana Dari Lapas Pemuda Madiun

    KARANGANYAR_PAS - Selasa (19/06).Pihak Lapas Pemuda Kelas IIA Madiun bekerja sama dengan aparat penegak hukum untuk memastikan kelancaran proses pemindahan narapidana. Pemeriksaan dokumen, administrasi, dan pemeriksaan badan serta barang bawaan yang ketat dilakukan untuk menjaga keamanan dan mencegah masuknya barang-barang terlarang ke dalam Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan.

    Dengan adanya pemindahan narapidana ini, diharapkan bahwa Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan dapat memberikan program pembinaan lanjutan dengan lebih efektif dan efisien. Selain itu, pemindahan juga dapat membantu meringankan beban Lapas Kelas I Madiun yang mungkin mengalami over kapasitas.

    Dengan langkah ini diharapkan pemindahan narapidana bisa berjalan aman dan lancar, juga mendukung tujuan pemasyarakatan dalam menjaga keamanan dan ketertiban.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Karanganyar Terima 29 Narapidana Dari...

    Artikel Berikutnya

    Narapidana Lapas Pemuda Madiun Dimutasi,...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Kekuatan Backlinks dalam Dunia SEO
    Korem 012/TU Gelar Doa Bersama Peringati Hari Pahlawan 2024